Miliki 13 Program Vokasional, SLBN Taruna Mandiri Kuningan Siapkan ABK Siap Kerja

Kuningan, Ditjen Vokasi PKPLK – Sekolah luar biasa (SLB) terus bertransformasi untuk mengembangkan pembelajaran yang berbasis kompetensi. Salah satunya adalah di SLBN Taruna Mandiri, Kuningan, Jawa Barat yang memiliki 13 program vokasional. Kokoy Kurnaeti, Kepala SLBN Taruna Mandiri, mengatakan bahwa…









